Lintasatjeh.com - Alhamdulillah, Jalan lintas nasional Medan - Banda Aceh sudah nyaman dilalui. Baru-baru ini, sepanjang jalan raya di kawasan Aceh Utara sudah teraspal, meski aspal sebelumnya sulit dilalui karena banyak lubang.
Pantauan Lintas Atjeh, Senin 19 Mei 2014, ada sebagaian titik jalan tersebut masih dalam tahap pengerjaan, yang dipastikan akan siap sebelum 2015 mendatang. Banyak warga mengaku senang dengan kondisi jalan yang sudah diaspal itu. [la/02]
Pantauan Lintas Atjeh, Senin 19 Mei 2014, ada sebagaian titik jalan tersebut masih dalam tahap pengerjaan, yang dipastikan akan siap sebelum 2015 mendatang. Banyak warga mengaku senang dengan kondisi jalan yang sudah diaspal itu. [la/02]